Sukses

Lifestyle

Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata

Fimela.com, Jakarta Foto hasil karya Joseph Michael dengan teknik long exposure ini enggak diperoleh dengan mudah. Ia menghabiskan waktu berbulan-bulan di sebuah gua.

Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: benrousseau.com

Cahaya yang ada dalam foto ini berasal dari glow worm yang bisa ditemukan di New Zealand. Michael pertama kali melihat cacing bercahaya ini saat usianya 5 tahun.

Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: telegraph.co.uk

Awalnya, ia mengira kalau seluruh tempat di dunia juga terdapat glow worm. Tapi, seiring bertambah dewasa, ia menyadari kalau itu adalah jenis makhluk hidup yang enggak akan kamu temukan di sembarang tempat.

Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: telegraph.co.uk

Ahli mengatakan, kalau hewan yang mengeluarkan cahaya biru kehijau-hijuan ini sudah ada sejak tiga puluh juta tahun yang lalu. Mereka hidup di tempat lembab, gelap, dan hanya bersinar beberapa hari sebelum akhirnya mati.

Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: Foto-foto yang Jadi Bukti Kalau Keajaiban Alam Itu Nyata. | via: telegraph.co.uk

Karena begitu terkesima, Michael sampai menyebutkan kalau ini adalah keajaiban alam. Menurut kamu gimana?

 

Baca Juga: 7 Alasan yang Bikin Kamu Tetap Gunakan Konsep Foto Hitam-Putih

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading