Sukses

Lifestyle

Meriahnya Parade LGBT di Berbagai Belahan Dunia

Fimela.com, Jakarta Parade LGBT digelar setiap tahun di bulan Juni. Beberapa negara yang telah melegalkan dan menyetarakan hak para LGBT rutin mengadakan parade yang diramaikan bendera dan atribut pelangi ini. Tujuan diadakannya parade ini adalah supaya para LGBT bisa menunjukkan diri mereka yang sesungguhnya kepada khalayak dan supaya mereka tidak malu lagi dengan diri mereka. Yuk intip bagaimana keseruan parade di tahun 2015 ini!

Cincinnati (Amerika Serikat), 27 Juni 2015

Cincinnati, Amerika Serikat | via: time.com

Dresden (Jerman), 6 Juni 2015

Dresden, Jerman | via: time.com

New York (Amerika Serikat), 28 Juni 2015

New York, Amerika Serikat | via: time.com

London (Inggris), 27 Juni 2015

London, Inggris | via: time.com

Manila (Filipina), 27 Juni 2015

Manila, Filipina | via: time.com

Mexico City (Meksiko), 27 Juni 2015

Mexico City, Meksiko | via: time.com

Milan (Italia), 27 Juni 2015

Milan, Italia | via: time.com

Panama City (Republik Panama), 27 Juni 2015

Panama City, Republik Panama | via: time.com

Roma (Italia), 13 Juni 2015

Roma, Italia | via: time.com

Santiago (Chili), 27 Juni 2015

Santiago, Chili | via: time.com

Sao Paolo (Brazil), 7 Juni 2015

Sao Paolo, Brazil | via: time.com

Sofia (Bulgaria), 27 Juni 2015

Sodia, Bulgaria | via: time.com

Tel Aviv (Israel), 12 Juni 2015

Tel Aviv, Israel | via: time.com

Vienna (Swiss), 20 Juni 2015

Vienna, Swiss | via: time.com

 

Seru ya parade LGBT tahun ini? ^^

 

Baca juga: 20 Fashion Item Pelangi untuk Rayakan Kesetaraan bagi LGBT

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

Loading