Sukses

Lifestyle

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan

Fimela.com, Jakarta Bulan Syawal sudah tiba. Meninggalkan bulan Ramadan, buka berarti kamu harus bersedih hati karena bulan silaturahmi sudah berlalu. Di bulan ini, kamu juga tetap bisa bertemu dengan teman dan buka puasa bersama.

Meski jarang dilakukan, banyak sekali manfaat puasa Syawal bagi tubuh. Kamu bisa tetap mengontrol nafsu makan dan juga emosi, lho. Ya, 'hawa' bulan Ramadan memang masih terasa. Namun berpuasa di bulan Syawal pun gampang-gampang susah. Mudah karena kamu masih terbiasa dengan suasana berpuasa. Sulit karena teman-teman yang baru dari kampung halaman pasti membawa oleh-oleh. Untuk kamu yang tengah menjalankan puasa, jangan sampai melewatkan 5 fakta yang dilansir dari beragam sumber ini!

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan| (Digital Imaging: Muhammad Iqbal Nurfajri)

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan| (Digital Imaging: Muhammad Iqbal Nurfajri)

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan| (Digital Imaging: Muhammad Iqbal Nurfajri)

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan| (Digital Imaging: Muhammad Iqbal Nurfajri)

5 Fakta tentang Puasa Syawal Pantang Dilewatkan| (Digital Imaging: Muhammad Iqbal Nurfajri)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading