Dua dasawarsa silam, tepatnya tanggal 6 Mei 1995, Bon Jovi menggelar konser di ex-circuit Taman Impian Jaya Ancol. Setelah dua puluh tahun, Bon Jovi akan menginjakan kakinya lagi di Jakarta.
Prince William bikin terkejut seluruh tamu undangan dalam acara Winter White Gala di Kensington Palace. Bersama Taylor Swift dan Bon Jovi ia menyumbang suara di atas panggung. He nailed it!
Tingkah Justin Bieber sepertinya membuat jengah hampir semua orang. Setelah sebelumnya Olivia Wilde yang langsung menyatakan ketidaksukaannya pada Bieber, Taylor Swift yang menunjukkan ekspresi wajah jijik untuk Justin di belakang panggung Billboard Music Award, kini giliran Bon Jovi berkomentar. Apa pendapatnya?