EntertainmentKondangan ke Prancis, Herjunot Ali Dapat Inspirasi Soal Acara Pernikahan ImpianHerjunot Ali baru saja menghadiri pernikahan salah satu temannya di Prancis. Dari situ, ia mendapat inspirasi untuk menggelar acara dengan konsep serupa saat menikah.