Sukses

Lifestyle

8 Menu Minuman yang Bisa Dibuat Pakai Cetakan Es Batu

Fimela.com, Jakarta Es batu merupakan salah satu menu minuman yang sangat mudah dibuat. Hanya bermodal cetakan berisi air, lalu disimpan di dalam freezer, kamu sudah bisa membuatnya. Meski bukan menu utama, tapi es batu sangat melengkapi menu minuman apapun yang ingin disajikan secara dingin. Padahal, selain air putih yang bisa kamu cetak di sana, kamu juga bisa membekukan berbagai jenis bahan cair lainnya.

Seperti susu, jus buah, atau minuman beralkohol. Selebihnya? Yuk, simak bahan-bahan apa saja yang bisa dibuat pakai cetak seperti es batu melalui 8 gambar di bawah ini. Check this out!

Es buah lapis. (Via:ohjoy.blogs.com)

Es krim cube. (Via: dreyers.com)

Es cokelat. (Via: sandrakavital.blogspot.co.id)

Es buah murni. (Via:thethingswellmake.com)

Es semangka. (Via: yellowblissroad.com)

Es cokelat stroberi. (Via: paleoeatsandtreats.com)

Es yogurt. (Via: thecuttingboard.org)

Es kopi (Via: viralnova.com)

Keren, kan? Kamu bisa menjadikan es-es di atas sebagai bahan concentrate suatu menu, lho! :)

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading