Sukses

Menyiapkan perangkat medis di rumah membantu orang tua memantau kondisi anak dan memberikan pertolongan pertama dengan cepat sebelum mendapa...

Saat anak tiba-tiba demam tinggi, batuk disertai sesak, atau terlihat sangat lemas, orang tua sering kebingungan harus berbuat apa. Kesiapsiagaan bisa meningkat ketika peralatan medis dasar tersedia di rumah dan mudah digunakan.  (foto/dok: freepik/user18526052)
FimelaMomKenali 10 Perlengkapan Medis Siap Siaga di Rumah Saat Anak Sakit
Menyiapkan perangkat medis di rumah membantu orang tua memantau kondisi anak dan memberikan pertolongan pertama dengan cepat sebelum mendapat penanganan dari tenaga medis.
Tidak semua suplemen benar-benar dibutuhkan oleh tubuh, terutama jika kamu memiliki pola makan seimbang. (foto/dok: freepik/ wirestock)
Health6 Suplemen Tambahan yang Sebenarnya Tidak Dibutuhkan Tubuh Sehat
Tak semua suplemen dibutuhkan tubuh. Beberapa justru tidak memberi manfaat nyata bagi orang sehat dan bisa jadi pemborosan jika dikonsumsi tanpa alasan medis.
Masa kanak-kanak adalah periode emas pertumbuhan dan perkembangan. Di usia ini, kebutuhan gizi seimbang sangat penting untuk mendukung kesehatan tubuh dan otak anak. (foto/dok: freepik)
HealthMengenali dan Mengatasi Alergi Makanan pada Anak, Penting untuk Tumbuh Kembang Optimal
Alergi makanan kerap dialami anak di usia dini dan bisa mengganggu pertumbuhan. Kenali gejala, risiko, serta cara menanganinya agar anak tetap sehat.
Beberapa jenis makanan dan minuman ternyata memiliki kemampuan alami untuk meredakan kembung, menyeimbangkan bakteri baik, serta membantu tubuh mengolah makanan dengan lebih efisien. Mulai dari buah yang kaya serat, sayuran hijau penunjang usus, hingga minuman herbal yang menenangkan. (foto/dok: freepik/azerbaijan_stockers)
FoodKenali Makanan Anti-Bloating yang Wajib Dicoba! Cara Alami Membuat Perut Lebih Nyaman
Sahabat Fimela, simak panduan lengkap mengenai makanan anti-bloating yang dapat membantu meredakan perut kembung, melancarkan pencernaan, dan menjaga kesehatan usus.
Plank dikenal sebagai latihan yang dapat diandalkan karena tidak membutuhkan alat, bisa dilakukan di mana saja, dan mampu mengaktifkan beberapa kelompok otot sekaligus—mulai dari perut, punggung bawah, glutes, hingga bahu. (foto/dok: freepik/artursafronovvvv)
Health6 Tips Variasi Plank untuk Membakar Lemak Perut Lebih Cepat
Ingin membakar lemak perut lebih cepat? Coba enam variasi plank efektif yang bantu mengencangkan core dan membuat latihan jadi lebih menantang.
Di tengah kesibukan sehari-hari, wajar jika kita merasa tertekan atau kelelahan. Namun, jika dibiarkan terlalu lama, stres bisa mengganggu kesehatan fisik maupun mental. (foto/dok: freepik)
Health10 Jenis Diet dan Gaya Hidup Sehat yang Bisa Bantu Kurangi Stres
Stres bisa menyerang kapan saja dan membuat tubuh serta pikiran jadi cepat lelah. Tenang, ada cara sederhana untuk mengelolanya lewat diet dan gaya hidup sehat. Yuk, simak tipsnya!
Menjalani diet sering kali membuat seseorang merasa harus selalu membatasi diri. Padahal, makan tetap perlu terasa menyenangkan agar pola makan sehat bisa bertahan lama. (foto/dok: freepik/pvproductions)
FoodBoleh Kok Makan Enak Saat Diet! Ini 11 Trik agar Tetap Seimbang
Menjaga pola makan sehat bukan berarti harus menghindari semua makanan favorit. Dengan strategi yang tepat, kamu tetap bisa menikmati makanan enak tanpa merasa berdosa. Berikut 11 cara paling sederhana untuk mempertahankan pola makan seimbang sambil tetap menikmati hidangan favoritmu.
Kenali gerakan olahraga ringan yang aman, efektif, dan sangat mudah kamu lakukan sambil menikmati drama Korea favoritmu. (foto/dok: freepik/jcomp)
Health8 Gerakan Olahraga Ringan yang Bisa Dilakukan Sambil Nonton Drama Korea
Nonton drama Korea berjam-jam sering bikin tubuh kaku dan malas bergerak. Tenang—ada berbagai gerakan olahraga sederhana yang tetap bisa dilakukan tanpa mengurangi serunya menonton.
Kunci untuk tetap produktif dan bahagia ada pada keberanian kita menjaga diri dengan boundaries yang jelas. (foto/dok: freepik)
Health5 Trik Mengatur Boundaries Sehat di Tempat Kerja agar Terhindar dari Burnout
Menetapkan batasan sehat di tempat kerja bukan berarti tidak profesional, justru membuatmu lebih fokus, produktif, dan menjaga kesehatan mental.
Banyak orang mengalami kondisi di mana wajah terasa segar di pagi hari, tetapi mulai tampak mengilap dan penuh minyak saat memasuki sore hari. Hal ini wajar terjadi karena aktivitas, cuaca panas, polusi, hingga penggunaan produk yang tidak tepat dapat memicu produksi sebum berlebih. (foto/dok: freepik)
Beauty7 Cara Mengatasi Wajah Selalu Berminyak di Sore Hari, Biar Tetap Segar Sepanjang Hari
Kulit mudah berminyak di sore hari? Begini cara mengatasinya agar wajah tetap segar lebih lama.
Micellar water bekerja dengan partikel kecil bernama micelles, yang bertindak seperti magnet untuk menarik kotoran, minyak, dan sisa makeup dari permukaan kulit. (foto/dok: freepik/KamranAydinov)
Beauty5 Langkah Membersihkan Makeup dengan Micellar Water agar Kulit Tetap Bersih, Lembap, dan Sehat
Micellar water jadi rahasia kecantikan wanita Prancis berkat kemampuannya membersihkan wajah tanpa membuat kulit kering. Yuk, simak langkah-langkah menggunakan micellar water yang benar agar kulitmu tetap segar dan sehat setiap hari!
Fimela PodTalks Bodrex
HealthDeadline, Debu dan Bersin: Hidup Sibuk yang Picu Alergi
Dalam episode ini, kita membahas bagaimana kesibukan sehari-hari bisa memperparah gejala bersin, hidung tersumbat, hingga rasa tidak nyaman, serta langkah-langkah sederhana untuk mengatasinya. Simak selengkapnya di video berikut ini!