Natasha Wilona kembali dalam web series terbaru berjudul Diva yang tayang ekslusif hanya di Vidio. Ia akan berperan sebagai remaja selebriti populer bersama dengan Jourdy Pranata.
Natasha Wilona harus memainkan dua karakter dalam serial Skaya And The Big Boss. Menariknya, salah satu dari karakter yang dimainkan adalah seorang pria.