Sukses

Beauty

7 Penyebab Wajah Berminyak Saat Bangun Tidur yang Sering Jadi Masalah

Fimela.com, Jakarta Biasanya saat bangun tidur wajah kita akan basah karena adanya berminyak, hal ini tentu membuat kita tidak menyukainya tetapi juga tidak dapat dihindari. Mungkin kamu sering bertanya mengapa wajah sering mengeluarkan minyak saat bangun tidur, bahkan mungkin kamu juga tidak dapat mencegahnya.

Saat malam hari kita akan jauh lebih rentan kehilangan air, terkadang akan ada penumpukan minyak terutama pada bagian wajah dan kulit kepala yang menjadi salah satu cara tubuh untuk mengatasi dehidrasi ini. Hal ini dapat terjadi karena kondisi hiperplasia sebaceous atau masalah umum seperti penyumbatan pori.

Wajah yang berminyak saat bangun tidur sudah tidak asing lagi, terkadang hal ini juga dapat terjadi karena adanya masalah genetik atau bergantung pada iklim tempat tinggal kamu saat ini. Berikut beberapa penjelasan dan penyebab wajah berminyak saat bangun tidur yang sering terjadi:

1. Hiperaktivitas Kelenjar Sebaceous

Hal ini sering melibatkan aktivitas kelenjar sebaceous yang berlebihan di siang hari, saat tidur tubuh akan kekurangan lapisan pelindung sebum dan ada kemungkinan mulai kehilangan air melalui epidermis dan mengalami dehidrasi.

Terkadang masalah ini akan merangsang tubuh untuk memproduksi sebum secara berlebihan, lebih banyak minyak yang diproduksi dan lebih kental daripada yang diproduksi pada siang hari sehingga dapat meninggalkan lapisan minyak yang tebal dan mengganggu saat bangun tidur.

2. Keringat dan Sebum Bercampur

Salah satu kelenjar lain di tubuh kita yang ada di setiap Polri merupakan kelenjar ekrin. Kelenjar khusus inilah yang terkadang menghasilkan keringat dan bercampur dengan sebum yang membuat keringat lebih labil.

Terkadang hal ini merupakan sebuah bagian dari perlindungan terhadap dehidrasi tetapi jika terjadi secara berlebihan dapat menyebabkan masalah kulit yang berminyak. Masalah utamanya dapat disebabkan oleh panas berlebih saat tidur terutama jika ruangan terlalu panas atau selimut yang terlalu tebal.

3. Hiperplasia Sebasea

Kondisi ini di definisikan oleh kelebihan jumlah Sebum yang diproduksi ketika besar, hal ini juga akan membuat minyak tercepat di bawah kulit serta menghasilkan penjualan kecil. Bagi remaja, orang yang terkena paparan sinar matahari, dan memiliki kulit yang pucat akan lebih rentan terhadap hiperplasia sebaceous. Meskipun kondisi ini biasanya tidak berbahaya beberapa orang juga dapat memiliki masalah yang lebih serius.

4. Faktor Genetik dan Lingkungan

Ternyata kulit yang berminyak juga dapat terjadi karena faktor genetik atau bahkan lingkungan, jika orang tua memiliki kulit yang berminyak maka ada kemungkinan bahwa kita akan memiliki kulit yang berminyak juga. Hal ini dapat menjadi salah satu faktor muka berminyak saat bangun tidur.

5. Penyumbatan Pori

Ketika pori-pori kulit tersumbat maka dapat menyebabkan terperangkap nya sebum dan penumpukan minyak yang tidak nyaman. Tidur saat menggunakan make up atau lotion di wajah tentu dapat menyebabkan penyumbatan dan menyebabkan kondisi kulit seperti adanya jerawat atau beruntusan. Polusi saat siang hari juga dapat menumpuk di wajah, terutama saat kamu tinggal di daerah yang sangat gersang di mana banyak debu.

6. Mencuci Wajah Berlebihan

Ternyata mencuci muka atau makan evaluasi terlalu sering juga dapat menyebabkan kulit yang berminyak saat bangun tidur, apalagi jika kamu melakukan hal ini sebelum tidur. Menghilangkan sebum alami dari kulit tentu akan merangsang sel-sel sebaceous dapat merangsang mereka untuk berproduksi lebih banyak dari biasanya. Terkadang mereka akan melindungi dari dehidrasi dan ketika kau merasakan wajah yang kering.

7. Paparan Sinar Matahari atau Angin

Jika kamu sering terpapar sinar matahari di siang hari dan tidak mengaplikasikan Tabir surya maka dapat menyebabkan wajah menjadi lebih kering. Seperti halnya ketika suatu hari saat angin kencang akan membuat kulit menjadi lebih kering, penge ringan inilah yang dapat memicu sel sel sebceous untuk mulai memproduksi Sebung dan melindungi agar tidak dehidrasi.

Cara Mengurangi Jumlah Minyak Berlebih Saat Bangun Tidur

  • Minum Banyak Air : minum banyak air menjadi salah satu solusi sebuah masalah tubuh dan wajah, karena produksi Sebum merupakan perlindungan terhadap dehidrasi. Ada baiknya setelah bangun tidur untuk minum air putih dan cukup air putih dalam satu hari.
  • Kurangi Penggunaan Kosmetik : produk make up seperti toner tidak dapat menyumbat pori-pori, wajah menjadi kering, dan mengganggu kerja alami kelenjar dan ekrin. Ada baiknya untuk membatasi jumlah yang kamu gunakan seperti mempertimbangkan untuk menggunakan make up.
  • Lindungi Wajah dari Sinar Matahari : Paparan sinar matahari membuat wajah menjadi lebih kering atau berminyak ada baiknya untuk melindungi wajah dari hal tersebut seperti menggunakan sunscreen yang memiliki SPF tinggi.

Saat bangun tidur wajah yang berminyak tentu sulit untuk dihindari, akan tetapi kamu dapat mencoba beberapa hal seperti mengkonsumsi air putih yang cukup, melindungi wajah dari paparan sinar matahari, penggunaan pelem bab yang tepat, atau penggunaan kosmetik. Meskipun hal ini sulit di hilangkan akan tetapi kamu dapat mencegahnya dengan beberapa hal, tidak semua kulit berminyak memiliki masalah yang buruk.

Follow Official WhatsApp Channel Fimela.com untuk mendapatkan artikel-artikel terkini di sini.

What's On Fimela
Loading